Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2018

Membuat daftar menu menggunakan aplikasi Latex

Gambar
Syntax yang harus kita ketikkan pada aplikasi latexnya Dan berikut adalah hasil outputnya

Aplikasi Ruang guru

Gambar
Ruang guru adalah  aplikasi belajar  dengan solusi belajar terlengkap untuk segala kesulitan belajar kamu. Konten tersedia untuk berbagai jenjang mulai dari SD, SMP dan SMA sesuai dengan kurikulum nasional dan dirancang khusus oleh pengajar terbaik dan berpengalaman (Master Teacher). Ruang guru merupakan aplikasi pembelajaran yang sedang booming dikalangan anak-anak sekarang,karena dengan ada nya ruang guru ini kita dapat memahami materi yang kita tidak pahami dari sebelumnya,metode nya mulai dari menonton video,latihan soal,serta tanya jawab dengan guru yang suda kita pilih dan mengatur jadwalnya dan kita bisa mengikuti tryout yang diadakan oleh ruang guru ini. dan semua itu dapat kita akses melalui smartphone kita. Ruang guru sendiri sudah ada sejak tahun 2014,ruang guru sendiri sudah tersebar dan terlengkap di indonesia,ruang guru sendiri sudah mempunyai 150.000 guru yang menawarkan jasa di 100 bidang pendidikan. Ambasador dari ruang guru ini adalah  Iqbaal Dhiafakhri Ramadhan (ex

Cara penjumlahan dan pengurangan matriks menggunakan Pascal dengan menggunakan menu

Gambar
Penjumlahan dan pengurangan matriks menggunakan bahasa pemrograman pascal syntax  Output dari syntax diatas

Machine learning ( Pembelajaran Mesin)

Gambar
Machine learning adalah cabang lanjutan dari artificial intelligent (Al),yang mencakup sistem lebih canggih seperti mampu memahami,mempelajari,memprediksi,beradaptaasi,dan berpotensi secara mandiri. Machine learning akan lebih banyak digunakan pada robot,kendaraan mandiri,elektronik untuk konsumen,dan masih banyak yang lainnya. arthur samuel yang merancang machine learning pada tahun 1959. Tehnik yang digunakan adalah supervised learning. 4 hal pokok yang dipelajari pada machine learning : 1. Pembelajaran Terarah (Supervised Learning) 2. Pembelajaran Tak Terarah (Unsupervised Learning) 3. Pembelajaran Semi Terarah (Semi-supervised Learning) 4. Reinforcement Learning contoh penerapan machine learning pada masyarakat : 1. Penerapan di bidang kedoteran contohnya adalah mendeteksi penyakit seseorang dari gejala yang ada 2. Pada bidang computer vision contohnya adalah penerapan pengenalan wajah dan pelabelan wajah seperti pada facebook 3. Pada biang information retrival contoh

Bitcoin

Gambar
Bitcoin adalah mata uang digital/mata uang virtual yang sedang booming pada awal tahun 2009, ditemukan oleh seseorang dengan nama samaran Satoshi Nakamoto. bitcoin ini seperti halnya rupiah dan dollar namun hanya tersedia di dunia digital jumlah bitcoin yang kita dapat disimpan di wallet file atau dompet di dunia digital Dari waktu ke waktu harga Bitcoin terus naik dan mencapai puncaknya pada akhir tahun 2017 ini. Fitur yang terdapat di bitcoin : 1. Transfer instant secara peer to peer. Peer-to-peer sendiri artinya Bitcoin berjalan tanpa memiliki server pusat 2. Transfer ke mana saja 3. Biaya transfer sangat kecil. 4. Transaksi bersifat irreversible, artinya sekali ditransfer tidak bisa dibatalkan 5. Bitcoin tidak dikontrol oleh lembaga atau pemerintah apapun 6. Transaksi bitcoin bersifat pseudonymous 7. Jumlahnya terbatas Bitcoin sendiri diindonesia sudah masuk,dan bali merupakan salah satu kota diindonesia yang melegalkan bitcoin ini untuk melakukan transaksi. Namun bel

Photoshop

Gambar
Photoshop , adalah perangkat lunak editor citra buatan Adobe Systems yang dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek. photoshop sendiri sudah mempunyai banyak versi-versi. dari versi sebelumnya ke versi baru selalu membuat photoshop lebih modern dan lebih banyak tools yang digunakannya. sebab dari itu makin kesini banyak sekali orang yang menggunakan photoshop untuk sekedar mengedit foto. Versi-versi photoshop : 1. Adobe Acrobat 2. Photoshop CS (Creative Suite) 3. Adobe Photoshop CS2 4. Adobe Photoshop CS3 5. Adobe Photoshop CS4 6. Adobe Photoshop CS5 7. Adobe Photoshop CS6 8.  Adobe Photoshop CS7 Photoshop pertama kali pada tahun 1987, oleh Thomas Knoll yang merupakan mahasiswa PhD di Universitas Michigan. Adobe membeli lisensi untuk mendistribusikan pada bulan september 1988. photoshop 1.0 dirilis pada tahun 1990 khusus untuk manchitos. Fungsi-fungsi photoshop : 1. Memotong gambar 2. Mengaburkan gambar agar terlihat samar-samar 3. Memberi atau meruba