Machine learning adalah cabang lanjutan dari artificial intelligent (Al),yang mencakup sistem lebih canggih seperti mampu memahami,mempelajari,memprediksi,beradaptaasi,dan berpotensi secara mandiri. Machine learning akan lebih banyak digunakan pada robot,kendaraan mandiri,elektronik untuk konsumen,dan masih banyak yang lainnya. arthur samuel yang merancang machine learning pada tahun 1959. Tehnik yang digunakan adalah supervised learning. 4 hal pokok yang dipelajari pada machine learning : 1. Pembelajaran Terarah (Supervised Learning) 2. Pembelajaran Tak Terarah (Unsupervised Learning) 3. Pembelajaran Semi Terarah (Semi-supervised Learning) 4. Reinforcement Learning contoh penerapan machine learning pada masyarakat : 1. Penerapan di bidang kedoteran contohnya adalah mendeteksi penyakit seseorang dari gejala yang ada 2. Pada bidang computer vision contohnya adalah penerapan pengenalan wajah dan pelabelan wajah seperti pada facebook 3. Pada biang information retrival contoh